<p>Karyawati menunjukkan emas batangan di gerai emas Pegadaian, Jakarta, Selasa, 15 Desember 2020. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia</p>

Bappebti Blokir 100 Entitas Perdagangan Berjangka Komoditas

  • JAKARTA – Kementerian Perdagangan melalui Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) memblokir 100 domain situs milik entitas sepanjang Februari 2021. Entitas bidang perdagangan berjangka ini tidak mengantongi izin. Kepala Bappebti Sidharta Utama  mengatakan, sejak Januari 2021, pihaknya sudah memblokir 168 domain situs. Pemblokiran tersebut juga dikoordinasikan dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika. “Domain situs entitas ini […]

Loading...