Bukalapak Tutup Lapak, Begini Nasib Unicorn Indonesia yang Ditekan Tech Winter
- Bukalapak, salah satu unicorn pertama di Indonesia, menjadi startup Indonesia yang melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan raupan dana proceed IPO terbesar sepanjang sejarah bursa RI, yakni mencapai Rp21,90 triliun.