Cakep! RI Kembali Inflasi 0,28 Persen pada November 2020
JAKARTA – Setelah berhasil lepas dari jerat deflasi selama tiga kali berturut-turut pada Oktober, inflasi kembali terjadi pada November 2020 sebesar 0,28% month to month (mom). Inflasi membaik dari sebelumnya sebesar 0,07% pada Oktober 2020. Rinciannya, inflasi tahun kalender (Januari–November) 2020 sebesar 1,23%. Sementara jika dibandingkan dengan November 2019 menunjukkan inflasi sebesar 1,59%. “Berlanjutnya inflasi perlu diwaspadai […]