Ilustrasi perdagangan aset kripto

Industri Kripto Sumbang Rp1,09 Triliun ke Negara Sepanjang 2024

  • Salah satu platform perdagangan kripto terbesar di Indonesia, INDODAX, menyumbang sekitar Rp490,06 miliar dari total pajak kripto nasional. Ini berarti INDODAX berkontribusi sekitar 44,96% dari total pajak yang disetorkan ke kas negara, menegaskan peran pentingnya dalam industri kripto domestik.

Fintech

Loading...