<p>Pengunjung menyaksikan film dari kendaraannya di area cinema drive-in yang diberi nama &#8220;Skylight Cinema&#8221; di Senayan Park, Jakarta, Minggu, 6 September 2020. Bioskop drive-in yang pertama hadir di Jakarta ini untuk memenuhi keinginan masyarakat menonton bioskop di area terbuka dengan menggunakan mobil pribadi sehingga penonton tidak perlu khawatir terpapar Covid-19 karena membatasi kontak langsung dengan orang lain selama menonton bioskop dengan protokol kesehatan yang diterapkan. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia</p>

Nah…Warga Jakarta Yang Kangen Nonton, Boleh Dateng ke Bioskop Drive-in Ini lho

Foto

Loading...