Sama Seperti BRI, Bank Mandiri Pertahankan Dividen Payout Ratio seperti Tahun Anggaran Sebelumnya
- Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) Bank Mandiri untuk Tahun Anggaran 2022, Bank Mandiri menetapkan 60% dari laba bersih tahun 2022 senilai Rp24,7 triliun untuk dibagikan sebagai dividen.