Sering Tersesat di Kuburan? Tunggu Aplikasi Ini
Bagi sebagian orang, mencari makam orang tercinta bukan hal yang mudah. Semakin luasnya makam, semakin banyaknya nisan menjadikan untuk mengingat lokasi kuburan family kian sulit. Sebuah aplikasi yang dikembangkan Israel menawarkan solusi yang akan membantu peziarah menavigasi kuburan besar untuk mencari tempat peristirahatan orang yang dicintai. Aplikasi yang disebut sebagai “Gravez” ini memang baru tersedia […]
AM
Amirudin Zuhri
Author
Loading...