Siap Saingi LVMH, Induk Coach Akuisisi Capri Holdings Rp129,9 Triliun
- Langkah ini adalah upaya perusahaan fesyen ternama Amerika Serikat dalam melebarkan sayap ke pasar global, sekaligus berusaha menyaingi dua raksasa barang mewah Eropa yakni LVMH dan Kering Group.