<p>Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Pusat (LKPP) Tahun 2019 kepada Ketua DPR RI, Puan Maharani pada Rapat Paripurna DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 16 Juli 2020. Rapat tersebut beragendakan penyampaian Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Pertanggungjawaban atas Pelaksanaan APBN (P2APBN) TA 2019. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia</p>

Sri Mulyani Bakal Beri Bansos Karyawan Bergaji di Bawah Rp5 Juta

  • “Berbagai bansos yang total anggarannya sebesar Rp203,9 triliun untuk 2020 ini di dalam rangka menghadapi COVID-19 dan kenaikan belanja bansos hingga semester I sudah mencapai 59,9 persen,” kata Menkeu Sri Mulyani.

Industri

SU

Sukirno

Author

Loading...