
84 Penerbangan Terdampak Penutupan Bandara Ngurah Rai Selama Nyepi
JAKARTA – Sebanyak 84 penerbangan dari dan menuju Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali dihentikan sementara selama pelaksanaan Hari Raya Nyepi Tahun Baru Caka 1943. Penghentian sementara operasional bandara dilakukan selama 24 jam, terhitung sejak Minggu, 14 Maret 2021 pukul 06.00 WITA sampai Senin,15 Maret 2021 pukul 06.00 WITA. Direktur Utama PT Angkasa Pura […]