
Banyak Kuliner Jalanan khas Asia, Blok M Square Gelar Asian Food Street sampai 5 Maret 2023
- Kalau kamu salah satu yang menyukai jajanan jalanan, festival kuliner Asian Food Street yang digelar di Mal Blok M Square, Jakarta Selatan wajib jadi destinasi wisata kuliner kamu untuk menemukan berbagai jenis kuliner jalanan khas kawasan Asia.