<p>Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Menpupera) Basuki Hadimuljono dan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir didampingi Walikota Tangerang Selatan terpilih Benyamin Davnie, dan Direktur Utama Perum Perumnas, Budi Saddewa Soediro melakukan topping off  atau pengecoran akhir atap Rumah Susun (Rusun) berbasis Transit Oriented Development (TOD) menara Cattleya di Stasiun Rawa Buntu, Tangerang Selatan. /Dok Kementerian BUMN</p>

Dapat PMN Rp1,5 Triliun, Kerugian Perumnas Tahun 2022 Kian Membesar

  • Laporan keuangan Perumnas mengonfirmasi adanya rugi tahun berjalan sebanyak Rp429,79 miliar, lebih besar dari 2021 Rp355,84 miliar

BUMN

Loading...