
Iklannya Identik dengan Bulan Ramadhan, Simak Perjalanan Sirup Marjan dari Tahun 1975
- Sirup Marjan diproduksi oleh PT Suba Indah yang merupakan perusahaan makanan dan pangan pada tahun 1975. PT Suba Indah berkantor pusat di Jakarta, Indonesia. Perusahaan ini didirikan oleh M Kurnia, yang didasari oleh keinginan untuk impor makanan dan minuman dan menyerap tenaga kerja.