Jokowi Rancang APBN 2025, Prabowo Yang Jalankan
- Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025 akan dirancang oleh pemerintahan Jokowi, namun pelaksanaannya akan dijalankan oleh pemerintahan presiden terpilih, Prabowo Subianto, dan wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka.