Prediksi Harga Saham GOTO 2025, Konsensus Analis Berikan Sinyal Positif
- Saham GOTO menguat pesat di awal tahun 2025, didorong oleh aksi akumulasi beli dari broker-broker utama. Meskipun net sell asing lebih tinggi, kinerja adjusted EBITDA positif di kuartal III-2024 menjadi katalis positif.