
Program 1 Desa 1 Produk, Kiat Bangkitkan Ekonomi dari Daerah
JAKARTA – Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengerahkan berbagai upaya untuk mendorong pengembangan industri kecil dan menengah (IKM) di setiap daerah. Salah satunya melalui program 1 desa 1 produk atau One Village One Product (OVOP). Konsep ini dirancang untuk mendorong masyarakat suatu daerah agar dapat menghasilkan produk yang kompetitif dengan nilai tambah tinggi dan mampu bersaing di […]