IHSG Diprediksi Menguat, PGAS hingga ASII Jadi Rekomendasi Saham Hari Ini
- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi menguat pada perdagangan hari ini. Namun, bursa saham Indonesia tetap berhati-hati akan tekanan yang ada.
Pasar Modal
JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi menguat pada perdagangan hari ini. Namun, bursa saham Indonesia tetap berhati-hati akan tekanan yang ada.
Analis PT MNC Sekuritas Edwin Sebayang mengatakan, sentimen positif berasal dari kuatnya pertumbuhan earnings emiten seperti Amgen, Harley Davidson, Chegg, DuPont dan Cenetene menjadi pendorong DJIA menguat hingga 1,06%. Serta kombinasi penguatan EIDO 0,25% dan harga batu bara dan emas yang naik masing-masing 4,17% dan 0,28%.
"(Hal ini) menjadi katalis bagi perdagangan Rabu ini," ujar Edwin dalam risetnya, Rabu, 9 Februari 2022.
- Proyek Jalan Akses Tol Makassar New Port Masuk Tahap Konstruksi
- CIMB Niaga Luncurkan OCTO Loan untuk Permudah Pengajuan Kredit Secara Online
- Dorong Bauran EBT 2025, Kementerian ESDM Kawal Target COD
Di tengah, lanjutnya, gempuran sejumlah sentimen negatif dari harga komoditas lainnya. Seperti, minyak turun 2%, CPO turun 1,55%, Nikel turun 1,52%. Selain itu, adanya sentimen negatif dari kembali naiknya yield obligasi AS tenor 10 tahun ke level 1,965%.
"Serta naiknya yield obligasi Indonesia tenor 10 tahun ke level 6,589%," ujarnya.
Sebelumnya, IHSG tidak berhasil memertahankan penguatannya pada perdagangan Senin, 7 Februari 2022, dan di ditutup melemah ke level 6.789 pada Selasa, 8 Februari 2022.
Meskipun sempat mecatatkan rekor baru pada sesi pembukaan perdagangan pagi tadi ke 6.856,12, melesat 51,42 poin atau 0,75%, akan tetapi indeks tidak dapat mempertahankan rekor hingga sesi penutupan.
Berikut Rekomendasi Saham Hari Ini:
PGAS 1,340 - 1,480
TECHNICAL INDICATORS: *STRONG BUY, BUY 1,410
TARGET PRICE: 1,480
STOP-LOSS: 1,340
BANDARMOLOGY:
TOP 5 BROKER ACCUMULATED
PERIODE (10 DAYS): ACCUMULATION
NET BUY SELL ASING:
PERIODE (10 DAYS): DISTRIBUTION‼️️
BBRI 4,220 - 4,660
TECHNICAL INDICATORS: *STRONG BUY, BUY 4,440
TARGET PRICE: 4,660
STOP-LOSS: 4,220
BANDARMOLOGY:
TOP 5 BROKER ACCUMULATED
PERIODE (10 DAYS): ACCUMULATION
NET BUY SELL ASING:
PERIODE (10 DAYS): ACCUMULATION
PTPP 990 - 1,100
TECHNICAL INDICATORS: *BUY, BUY 1,040
TARGET PRICE: 1,100
STOP-LOSS: 990
BANDARMOLOGY:
TOP 5 BROKER ACCUMULATED
PERIODE (10 DAYS): ACCUMULATION
NET BUY SELL ASING:
PERIODE (10 DAYS): ACCUMULATION
ASII 5275 - 5,825
TECHNICAL INDICATORS: *NEUTRAL, BUY 5,550
TARGET PRICE: 5,825
STOP-LOSS: 5,275
BANDARMOLOGY:
TOP 5 BROKER ACCUMULATED
PERIODE (10 DAYS): DISTRIBUTION‼️️
NET BUY SELL ASING:
PERIODE (10 DAYS): ACCUMULATION
SAMF 670 - 740
TECHNICAL INDICATORS: *NEUTRAL, BUY 705
TARGET PRICE: 740
STOP-LOSS: 670
BANDARMOLOGY:
TOP 5 BROKER ACCUMULATED
PERIODE (10 DAYS): DISTRIBUTION‼️️
NET BUY SELL ASING:
PERIODE (10 DAYS): DISTRIBUTION‼️