(kanan ke kiri) Direktur Investasi PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Devin Wirawan bersama Hubungan Investor PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Ryan Sual dalam Paparan Publik Tahunan Saratoga 2023 di Jakarta, Senin 15 Mei 2023. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia
Foto

Saratoga Bukukan Kinerja Investasi Positif

  • Perusahaan juga berhasil mencatat pendapatan dividen terbesar sepanjang sejarah Saratoga yaitu senilai Rp2,6 triliun
Foto
Panji Asmoro

Panji Asmoro

Author

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk berhasil membukukan kinerja investasi yang tetap positif di tengah kondisi pasar modal yang menurun. Pertumbuhan investasi Saratoga tercermin dari kenaikan Net Asset Value (NAV) perusahaan sebesar 8% menjadi Rp 60,9 triliun. 

Perusahaan juga berhasil mencatat pendapatan dividen terbesar sepanjang sejarah Saratoga yaitu senilai Rp2,6 triliun. Emiten dengan kode saham SRTG ini akan membagikan dividen tunai sebesar Rp1 triliun atau sekitar Rp75 per saham. Saratoga juga akan melakukan pembelian kembali (buyback) saham perusahaan dengan anggaran sebanyak-banyaknya Rp 150 miliar selama periode 15 Mei 2023- 30 Juni 2024. 

Hal tersebut merupakan bagian dari keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) Saratoga yang digelar 15 Mei 2023 di Jakarta. 

Foto : Panji Asmoro/TrenAsia