Cara mudah download video youtube dan instargam via Savefrom
Gaya Hidup

Simak Savefrom FB Facebook Lite yang Dapat Download Video dan Foto Online Tanpa Aplikasi Android

  • Kini Simak saja penggunaan link website Savefrom FB Facebook Lite yang melakukan download video dan foto online secara gratis tanpa aplikasi di Android

Gaya Hidup

Redaksi

Redaksi

Author

JAKARTA - Kini Simak saja penggunaan link website Savefrom FB Facebook Lite yang melakukan download video dan foto online secara gratis tanpa aplikasi di Android. 

Savefrom adalah layanan untuk membantu download video atau musik dengan cepat dan gratis melalui media sosial yang sudah hadir dan eksis sejak beberapa tahun silam. 

Mereka yang suka mengunduh vide dari youtube sangat akrab dengan savefrom, apalagi mereka juga dengan praktis dengan langsung menambahkan "ss" pada URL. Namun demikian, cara ini hanya belaku untuk download video di YouTube.

Lalu bagaimana dengan dowload vide di facebook menggunakan savefrom

Yuk simak caranya melalui laman savefrom FB Facebook Lite.

  • Buka laman asli www.id.savefrom.net khusus Facebook FB Lite.
  • Silakan masukkan link dari unggahan Facebook yang sebelumnya sudah disalin.
  • Klik kolom berwarna hijau dan tempelkan link dari Facebook FB Lite.
  • Klik Unduh.
  • Tentukan format Mp4 misalnya resolusi 360, 480, 720 dan seterusnya.
  • Klik Unduh dan file akan otomatis terdownload.

Download Video Tanpa Watermark

Selain untuk facebook, savefrom juga bisa mengunduh video TikTok tanpa watermark dan media sosial lainnya.

Melalui website ini, Anda tidak perlu menginstal perangkat lunak lain atau mencari layanan online yang berfungsi sebagai download video mp4 online lagi. Dengan Savefrom Anda juga bisa membagikan berbagai macam foto maupun video dengan mudah.

Bukan hanya itu, platform ekonomis ini banyak menawarkan keunggulan untuk foto dan video. Savefrom IG mudah diunduh oleh kalian yang hobi bermain media sosial. Bermacam video dari orang yang kita ikuti akan melintas pada beranda akun milik kita. 

Sangat sering kita temui, kita selalu tertarik untuk menyimpan video menarik dari media sosial. Hanya saja, pihak pengembang tidak menyediakan fitur demikian, sehingga Anda tidak dapat menyimpan video lewat aplikasi tersebut.

Karena banyaknya pengguna yang ingin download video instagram, akhirnya sekarang ini bermunculan website yang menyediakan layanan tersebut, di antaranya Savefrom IG.

Apa Itu SaveFrom IG?

Savefrom IG adalah sebuah website yang bisa kita jadikan sebagai tempat mendownload video yang terdapat pada Instagram. Yang Anda perlukan ketika ingin melakukan pengunduhan disini hanyalah url link dari video IG tersebut.

Kelebihan SaveFrom IG

Salah satu yang mejadi sebuah keuntungan dari menggunakan website Savefrom IG kemudahan yang Anda dapatkan. Biasanya kita akan diminta membuat akun ketika ingin menggunakan suatu layanan, seperti halnya untuk mengunduh video dari platfrom berbagi. Akan tetapi ketika Anda mengakses website ini, maka Anda tidak perlu membuat sebuah akun.

Aplikasi Tidak Perlu Download 

Berhubungan kita bisa langsung mengunjungi situs penyedia layanan ini, maka kita tidak perlu menginstall aplikasi tambahan untuk bisa menyimpan video instagram ini.

Hasil Unduhan Kualitas HD

Kelebihan Savefrom adalah terdapat pada hasil unduhan. Kita bisa menentukan sendiri kualitas video yang ingin di download, semakin tinggi resolusi yang Anda pilih, maka akan semakin jernih tampilan dari video tersebut.